Host1Free adalah salah satu alternatif buat para pemburu VPS dan Hosting gratis. Host1Free memberikan Gratis Hosting dengan fitur sebagai berikut:
2GB Disk Space10GB Bandwidth5 Domain Names2 MySQL DatabasesCommunity SupportWebsite Builder
Untuk VPS Gratis, Host1Free memberikan fitur yang akan kita dapatkan sebagai berikut:
128MB RAM10GB Disk SpaceUnlimited BandwidthInstant SetupOpenVZ VirtualizationLinux OS
Pilihan ada di tangan anda, tergantung kebutuhan dari anda. Hosting Gratis yang
ditawarkan oleh Host1Free juga sangat menggiurkan namun menurut saya
sedikit susah untuk mendapatkan Hosting Gratis ini, kita diharuskan
mengikuti ketentuan-ketentuan dari pihak Host1Free. Dari kecepatan
respon aktif, Host1Free membutuhkan waktu yang lumayan lama jika
dibandingkan dengan IDHostinger yang dapat memberikan instant setup/akun langsung jadi.
Sedangkan untuk VPS, fitur yang didapat menarik, bahkan saya sudah
mencobanya. Setup berkisar 3-6 hari baru mendapatkan balasan dari
Host1Free bahwa VPS aktif.